Port USB yang ada pada tipe tertentu seperti RB411U, RB411UAHR, RB433UAH, RB751U-2HnD, RB751G-2HnD, RB750UP dan sebagainya di samping sebagai media tambahan storage bisa juga di fungsikan sebagai interface untuk menghubungkan dengan modem 3G ataupun 4G. Sangat fleksibel di pakai pada daerah yang belum tersambung koneksi internet yang menggunakan kabel maupun wireless.
Langkah konfigurasi modem 3g/4g di mikrotik
5. Pastikan user dan password sesuai dengan penyedia layanan jaringan
6. Setelah modem berhasil konek, maka secara otomatis interface PPP akan mendapatkan IP Address Dynamic.
NAT Masquerade
Langkah terakhir konfigurasi srcnat masquerade untuk interface ppp-out1 supaya client bisa akses internet.
7. Setting interface ether1 dan ip DNS
ip address add address 192.168.1.1 netmask 255.255.255.0 interface ether1
ip dns set primary-dns=8.8.8.8
setelah semua konfigurasi selesai coba ping ke google.com, setelah itu anda bisa set komputer klient sesuai gambar topologi di atas. Bila anda ingin mengaktifkan interface wireless untuk klient wireless bisa anda coba, jangan lupa ip DNS bisa di pakai punya google 8.8.8.8. Sekian semoga artikel ini bermanfaat
Langkah konfigurasi modem 3g/4g di mikrotik
1. TPasang modem ke port USB Mikrotik lalu kemudian buka Winbox.
2. Cek USB Modem sudah terhubung dan dikenali oleh Mikrotik, klik menu system --> resource --> USB
3. Jika modem tidak muncul di daftar USB mungkin modem nya belum tertancap sempurna atau modem belum dikenali oleh Mikrotik.
4. Masuk ke menu Interface, akan muncul interface ppp-out1 secara otomatis.
5. Pastikan user dan password sesuai dengan penyedia layanan jaringan
6. Setelah modem berhasil konek, maka secara otomatis interface PPP akan mendapatkan IP Address Dynamic.
NAT Masquerade
Langkah terakhir konfigurasi srcnat masquerade untuk interface ppp-out1 supaya client bisa akses internet.
7. Setting interface ether1 dan ip DNS
ip address add address 192.168.1.1 netmask 255.255.255.0 interface ether1
ip dns set primary-dns=8.8.8.8
setelah semua konfigurasi selesai coba ping ke google.com, setelah itu anda bisa set komputer klient sesuai gambar topologi di atas. Bila anda ingin mengaktifkan interface wireless untuk klient wireless bisa anda coba, jangan lupa ip DNS bisa di pakai punya google 8.8.8.8. Sekian semoga artikel ini bermanfaat
Tags
mikrotik
Modem apa yang disupport sama mikrotik ya gan? Yang kita bisa beli disini. Terus untuk hap AC2 bisa juga ga dipakein modem?
ReplyDelete