Mikrotik |
Biasanya setelah kita selesai seting WiFi Hotspot Mikrotik user yang berhasil login akan di suguhi halaman kosong seperti tulisan berikut ini
You are logged in
If nothing happens, click here
If nothing happens, click here
Di sini kita bisa redirect dan kita arahkan ke halaman web tertentu, dengan merubah scrip html di file mikrotik dan merubah tulisan diatas:
Bagaimana Cara Membuat Mikrotik Hotspot Redirect ke Web Tertentu Setelah User Login?
Berikut caranya:
1. Pastikan Anda sudah berhasil Membuat Hotspot Mikrotik.
2. Pastikan Anda sudah tau cara merubah tampilan Halaman Login Hotspot
3. Untuk edit halaman ini kita gunakan notepad++
4. Pastikan anda buka file mikrotik menggunakan filezilla, lalu pada file alogin klik kanan ---> edit menggunkan notepad++ seperti gambar berikut:
5. Gamti link web redirect nya, silakan perhatikan script ini :
<!--
function startClock() {
$(if popup == 'true')
open('$(link-status)', 'hotspot_status', 'toolbar=0,location=0,directories=0,status=0,menubars=0,resizable=1,width=290,height=200');
$(endif)
location.href = '$(link-redirect)';
}
//-->
6. Ganti variable $(link-redirect) dengan link web misalnya www.google.com
7. Untuk mengganti kalimat login redirect nya, silakan perhatikan pada script ini :
You are logged in
<br><br>
If nothing happens, click <a href="$(link-redirect)">here</a></td>
Silakan Anda ganti script berwarna biru sesuai keinginan Anda misalnya:
Anda sudah berhasil Login
Jika tidak muncul apapun, click disini
8. Mudah bukan bisa anda coba, semoga berguna.
Tags
mikrotik
cara nemuin file hotspot di file manager dimana ya?
ReplyDelete