Melihat Pemakaian Bandwidth di Mikrotik


Aktifitas yang di lakukan oleh klient dengan melihat besaran bandwidth yang telah di pakai akan mempermudah kita untuk monitoring trafik jaringan. Kita bisa memanfaatkan firewall yang ada pada mikrotik dengan mengkonfigurasi parameter chain forward yang di lewati oleh trafik internet.

Agar lebih mudah sebaiknya kita atur konfigurasi ip dengan cara aktifkan dulu DHCP server, yang nantinya akan memberikan alamat IP Address secara dinamic ke klient. Untuk setting DHCP Server kita alokasikan range IP 192.168.100.2-192.168.100.20 sesuai dengan jumlah klient. Untuk DHCP Server tidak akan saya bahas di sini karena artikel sebelumnya sudah saya bahas.

Nah berikut langkah konfigurasinya
1. Kita buka IP----->Firewall---->Filter Rules----> +


2. Kita tambahkan aturan untuk masing masing IP address


Klik Tab Action Pilih accept


Langkah di atas bisa di ulangi tergantung jumlah ip yang di alokasikan oleh DHCP Server, jika terlalu ribet kita bisa ganti dengan alamat network saja. Kiita bisa lihat pada tabel status di tab Filter berapa jumlah data yang telah di akses oleh klient per IP Address.


sekian artikel kali ini, semoga bisa menambah pengetahuan kita tentang manajemen bandwidth sekian terima kasih, semoga berguna..



Post a Comment

Previous Post Next Post